
Masyarakat Kampung Bumi sari Patut bersyukur,karena telah di beri penghasilan yang melimpah
di tahun 2018 ini petani padi khusus nya Kampung Bumi sari ,pasca banjir yang melanda kampung .
Namun tidak semua petani di kampung ini merasakan panen raya,karena sebagian warga yang masa panenya
di penghujung musim panen mereka tidak sempurna ,karena terkena penyakit Beluk,padi mereka kurang bernas
bahkan banyak yang tidak berisi.
Tinggalkan Balasan